Operator Produksi

Operator Produksi

operator produksi adalah karyawan di sebuah perusahaan produksi yang memiliki beban kerja dan tanggung jawab untuk mengoperasikan mesin produksi agar dapat menghasilkan produk jadi atau setengah jadi.

Selain itu, operator produksi juga merupakan seorang karyawan yang mengoperasikan peralatan atau mesin untuk membantu proses pembuatan, perakitan, pengemasan, dan langkah-langkah lainnya dalam jalur produksi.

Sebagian besar orang-orang dibalik operator produksi bekerja di pabrik atau warehouse, dan beberapa dari mereka ada yang bekerja dalam distribusi barang. Jobdesk operator produksi berbeda-beda di tiap perusahaan.

Untuk Info Pelatihan dapat menghubungi kami.